Halo Berita
Hore, Kuota Data Internet Mulai Dibagi Besok
Menjawab salah satu kendala Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) selama pandemi COVID-19, yaitu berkaitan dengan paket data internet, Pemerintah RI melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemenndikbud) akan mulai membagikan besok, Selasa (22/09/2020).
SP
Author
Ilustrasi: Kuota Iternet Gratis Mulai Dibagi Besok Oleh Pemerintah (Istimewa)