Energi Bersih

Inilah beberapa perusahaan yang telah memanfaatkan PLTS sebagai energi terbarukan.

Kenali Potensi 5 Sumber Energi Baru Terbarukan di Indonesia
Pemerintah terus mendorong transisi energi ke energi yang lebih bersih. Satu hal yang dilakukan adalah dengan mencari sumber energi baru dan terbarukan (EBTKE) yang kelola sebagai sumber energi bersih untuk mencapai Net Zero Emission di tahun 2060.

Pendanaan Iklim Negara Maju Disorot Akibat Kurang Transparan
Sementara negara-negara maju telah berjanji mengirimkan US$100 miliar per tahun untuk membantu negara-negara berkembang mengurangi emisi dan beradaptasi dengan perubahan iklim, tidak ada aturan atau pedoman resmi yang menguraikan apa yang dapat mereka laporkan ke PBB sebagai pendanaan iklim.

Pertamina Lanjutkan Pengembangan Sustainable Aviation Fuel
Pertamina 29 Juli 2023 lalu telah sukses melakukan uji statis SAF pada mesin jet CFM56-7B yang biasa digunakan pada pesawat komersial di fasilitas Test Cell milik GMF Aeroasia.