Pt Kai

Hari Raya Idulfitri 2025 segera tiba. Momen ini tentu saja sangat dinanti-nanti oleh semua orang. Banyak di antara dari kita yang mulai menyusun rencana mudik ke kampung halaman untuk menghabiskan waktu bersama keluarga tercinta.

Traveling Hemat Saat Natal dan Tahun Baru? Ini Kereta Subsidi dengan Tiket Murah untuk Liburan
PT KAI (Persero) mengatakan, pemerintah memberikan telah memberikan subsidi dalam bentuk Public Service Obligation (PSO) untuk sejumlah kereta api jarak jauh dan sedang. Sejalan dengan itu, harga tiket kereta api menjadi lebih terjangkau.

Menguak Transformasi Kereta Api Selama Era Jokowi
Sejak tahun 2015, pembangunan jalur kereta api terus berlangsung secara intensif. Hingga 2024, total terdapat 1.731,34 km jalur kereta telah dibangun di berbagai wilayah Indonesia.

Sambut Momen Libur Nataru, KAI Tambah Jadwal Perjalanan dan Tempat Duduk Kereta Api
PT Kereta Api Indonesia (PT KAI) menambah jadwal perjalanan hingga kapasitas tempat tempat duduk kereta api untuk menghadapi libur Natal 2023 dan tahun baru 2024. Angkutan Nataru bakal berlangsung sejak 21 Desember 2023 hingga 7 Januari 2024.

KAI Lanjutkan Kerja Sama dengan Perusahaan Kereta Api Jepang
Kedua belah pihak dalam Nota Kesepahamannya menyetujui ruang lingkup meliputi pendidikan dan pelatihan, pengembangan berorientasi transit, pertukaran sumber daya manusia yang ahli berdasarkan permintaan, pertukaran informasi dan penyelesaian masalah perkeretaapian, serta bidang lainnya yang terkait.

Konser Coldplay Berkontribusi dalam Peningkatan Volume Penumpang di Stasiun Gambir
Tercatat terdapat 15.687 penumpang KA Jarak Jauh yang tiba di Stasiun Gambir pada periode 14 - 15 November 2023 saat konser Coldplay digelar.

Mulai 18 Mei Penumpang KA Jarak Jauh yang Telah Vaksin Kedua Tak Perlu Screening
SURABAYA- Pelanggan KA Jarak Jauh yang telah mendapatkan vaksinasi dosis kedua (lengkap) atau ketiga (booster) tidak diwajibkan menunjukkan hasil negatif

Begini Cara PT KAI Peringati Hari Ulang Tahun ke-76 Kemerdekaan RI
Ditengah krisis kesehatan pandemi COVID 19, peringatan Hari Ulang Tahun ke-76 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2021 tetap dilaksanakan dengan berbagai