Halo Berita
Elegan dalam Balutan Batik Pace
Pendopo Kabupaten Pacitan Rabu (28/11/2018) malam berubah menjadi panggung fashion show. Belasan model melenggak-lenggok dengan anggun di catwalk.
AZ
Author
Salah seorang pejabat pemerintah daerah Kabupaten Pacitan, bersama istri dan cucunya tampil di atas catwalk dalam acara Fashion Show Batik Pacitan Rabu Malam (28/11/2018) (Istimewa)