Halo Berita
Harga Kebutuhan Melambung, GMNI Pacitan Menuntut Langkah Konkret Pemda
Harga sejumlah kebutuhan pokok membuat para mahasiswa yang tergabung dalam Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Pacitan turun ke jalan Senin (16/07/2018). Mereka menuntut pemerintah daerah untuk melakukan langkah konkret guna menekan harga yang semakin memberatkan rakyat.

AZ
Author


Demo GMNI Pacitan di depan Kantor Bupati Senin (16/07/2018) (Istimewa)