Halo Wisata
Mancing Belut, Asyiknya Mbolang Ala Anak Pacitan
Bagi sebagian anak-anak, bermain di tengah alam menjadi waktu yang kian langka. Wajar jika acara bermain di alam seperti Bolang Bocah Petualang menjadi tontontan menarik di televisi. Tetapi bagi anak-anak di pedesaan, Mbolang adalah bagian dari kehidupan sehari-hari yang mengasyikkan.
AZ
Author
Dua anak Gondosari, Punung Pacitan sedang mancing belut di sawah Jumat (06/04/2018) (Istimewa)