Homelogo-ta
Halo Berita

Liburan Tanpa Teknologi: Gaya Hidup Digital Detox yang Makin Populer

  • Perjalanan tanpa koneksi digital menjadi salah satu tren menonjol tahun ini. Laporan Tren Hilton 2025 mencatat 27% orang dewasa yang merencanakan liburan berniat mengurangi penggunaan media sosial selama masa liburan mereka.
Ilustrasi digital detox.
Ilustrasi digital detox. (The Wellness Corner)